- Back to Home »
- Ruang-Puisi »
- Jerit Pendidikan
Thursday, September 13, 2012
Getak gemertak,
pilu sekujur tubuh,
hilang rasa, sandar dalam kekosongan,
ruang yang tak lagi sama,
banyak hal silih berganti,
karena memang, tak ada lagi nurani di hati,.
oh, betapa kejam dan tak beperasa,.
pendidikan, menjadi ladang keuangan,
mengeruk hingga dasar batas kemampuan,
pilu sekujur tubuh,
hilang rasa, sandar dalam kekosongan,
ruang yang tak lagi sama,
banyak hal silih berganti,
karena memang, tak ada lagi nurani di hati,.
oh, betapa kejam dan tak beperasa,.
pendidikan, menjadi ladang keuangan,
mengeruk hingga dasar batas kemampuan,
jiwa menjerit, meminta belas kasih,
hanya terucap "Maaf Kami Menolak orang miskin"
Apakah salah, Pendidikan untuk semua,
bukan hanya untuk mereka yang berkantong tebal,
dengan uang dan kekuasaan bisa melakukan apa saja,
Ya, inilah yang terjadi,
sebagian kecil dari jerit kenyataan,
mengharap pendidikan layak untuk semua,.
hanya terucap "Maaf Kami Menolak orang miskin"
Apakah salah, Pendidikan untuk semua,
bukan hanya untuk mereka yang berkantong tebal,
dengan uang dan kekuasaan bisa melakukan apa saja,
Ya, inilah yang terjadi,
sebagian kecil dari jerit kenyataan,
mengharap pendidikan layak untuk semua,.